Postingan

Menampilkan postingan dari Maret 1, 2009

Install wordpress di komputer pribadi

Gambar
Dalam pembuatan website / blog biasanya dikerjakan secara off-line di PC sebelum di upload ke internet Hal ini bertujuan untuk mengurangi biaya akses internet apabila harus mempelajari cara menggunakan Wordpress secara online atau ketika melakukan pengeditan wordpress. Untuk dapat menjalankan WordPress dan jenis Content Management System lain secara off-line sebelumnya kita harus menginstal software xampp pada komputer kita. Untuk latihan kali ini kita akan menggunakan xampp yang didalamnya terdiri dari beberapa software yaitu Apache, MySQL dan FTP Server.